Cara Menghapus File/Folder Yang Tidak Bisa Di Hapus
Friday, 19 December 2014
2 Comments
Cara Menghapus File/Folder Yang Tidak Bisa Di Hapus - Pada Post sebelumnya Saya pernah berbagi tutorial tentang Trik Undelete atau Mengembalikan File yang Terhapus Permanen. Namun sebaliknya, kali ini saya akan berbagi tutorial tentang cara menghapus file/program/folder yang sulit atau tidak bisa di hapus sama sekali. oke tanpa basa-basi lagi, kita langsung ke point utama nya.
Pernahkah kita menjumpai keterangan seperti di bawah ini ketika kita sedang menghapus sebuah file atau folder?
setelah kesana-kemari mencari tutorial yang pas buat masalah saya ini, akhir nya saya menemukan sebuah trik yang lumayan simpel tapi sangat beguna.
Trik yang saya temukan ini ternyata menggunakan sebuah program yang bernama "Unlocker". Program tersebut sangatlah mudah di gunakan, kita tinggal mengunduh lalu menginstal nya di komputer/laptop dan menjalankan program tersebut.
Bagaimana cara menggunakan program Unlocker itu?
Seperti yang telah saya jelaskan di atas, program ini sangat praktis dan mudah di gunakan.
Pernahkah kita menjumpai keterangan seperti di bawah ini ketika kita sedang menghapus sebuah file atau folder?
1. Cannot delete file: Access is denied, There has been a sharing violation,Lalu bagaimana cara menghapus file atau folder yang tidak bisa di Hapus? mudah saja bagi para professional komputer, tapi bagaimana dengan pemula seperti saya ini?
2. The source or destination file may be in use,
3. The file is in use by another program or user,
4. Make sure the disk is not full or write-protected and that the file is not currently in use,
5. Cannot Delete Program : it is being used by another person or program,
6. Atau pesan lain, yang inti nya berisi bahwa file yang hendak di hapus tidak dapat di hapus.
setelah kesana-kemari mencari tutorial yang pas buat masalah saya ini, akhir nya saya menemukan sebuah trik yang lumayan simpel tapi sangat beguna.
Trik yang saya temukan ini ternyata menggunakan sebuah program yang bernama "Unlocker". Program tersebut sangatlah mudah di gunakan, kita tinggal mengunduh lalu menginstal nya di komputer/laptop dan menjalankan program tersebut.
Bagaimana cara menggunakan program Unlocker itu?
Seperti yang telah saya jelaskan di atas, program ini sangat praktis dan mudah di gunakan.
- Pertama, unduh dan jalankan program Unlocker ini
- Buka harddisk tempat FILE/FOLDER yang tidak bisa di hapus itu di simpan.
- Klik kanan file/folder itu, kemudian pilih Unlocker.
- Pilih delete/hapus, lalu klik OK.
- Selesai, sekarang program/file/folder yang dulu nya tidak bisa di hapus, sekarang dapat dengan mudah di hapus.
Download Unlocker1.9.1 di sini : Download Here (for win.7 32 bit)
Semoga Bermanfaat :D
alhamdulillah udah tak coba berahasil mas,makasi banyak
ReplyDeleteyo sama-sama sob.
Delete